Kue Kering



Kue kering
Kue kering adalah kue dengan kadar air yang minimal, sehingga dapat tahan disimpan lebih lama daripada kue basah. Kue kering kini lebih dikategorikan sebagai kue yang dipanggang sama dengan cookie. Kue kering biasanya populer disajikan pada saat perayaan Lebaran atau Natal.
  • Kue akar kelapa
  • Kue bangkit
  • Kue bola keju
  • Kue Kering
  • Kue durian renyah
  • Kue jahe
  • Kue keju suiker
  • Kue lidah kucing
  • Kue nastar
  • Kue nastar cengkeh
  • Kue nastar keju
  • Kue nastar lemon
  • Kue kaastengel
  • Kue kacang sabit
  • Kue keping coklat
  • Kue kering coklat
  • kue keciput (kue buah rotan)
  • Kue kelapa
  • Kue kopi kelapa
  • Kue kurma
  • Kue kuping gajah
  • Kue lanting
  • Kue putri salju
  • Kue sagu
  • Kue sagu keju
  • Kue satu
  • Kue sus kering keju
  • Kue tambang
  • Kue telur gabus

Tidak ada komentar:

Posting Komentar